-->
menemukan kelebihan diantara kekurangan

Kumpulan Artikel

>

Realisasi rancangan sistem informasi direktori digital

Realisasi sistem informasi

  1. menterjemahkan yang diharapkan oleh kepala kantor, dan
  2. mengikuti perkembangan tren teknologi informasi
  3. sistem layanan digital dan pengarsipan
  4. model pengarsipan digital dan manual
  5. TI, arsip digila, arsip manual dikemas menjadi istilah direktori
  6. direktori kantor kementerian agama kabupaten cirebon


hasil (output)

  1. Manual (buku direktori), (buku besar)
  2. Digital (website), file PDF, Excel, HTML
  3. Digital (TV internal), ouputnya file Powepoint, video

tujuan

pelayanan kepada masyarakat
akses informasi pada kantor kementerian agama kabupaten cirebon

ilustari alur informasi dalam direktori

  1. masyarakat mengakses informasi
  2. melalui website
  3. memilih menu yang diinginkan
  4. dalam menu ada profil, dalam profil memuat informasi sejarah kementerian agama kabupaten cirebon, visi dan misi, tugas dan fungsi, struktur organisasi
  5. menu unit kerja, yang berisi Sub bagian TU, seksi madrasah, seksi pontren, seksi pais, seksi bimas, seksi haji umroh, seksi penyelenggara zakat wakaf
  6. menu data, berisi data pegawai, data lembaga pendidikan madrasah, data lembaga pendidikan keagamaan, data kua, data penghulu, data penyuluh, data pemberangkatan haji, data guru agama, data zakat wakaf, data kemasjidan
  7. menu layanan, berisi ijin operasional pendirian lembaga pendidikan, rekomendasi, surat keterangan, surat pindah antar kabupaten,

tampilan data

  1. data pegawai yang akan ditampilkan kepada publik adalah data pegawai bersifat umum, seperti nama pegawai, NIP, jabatan, tempat tugas
  2. data lembaga pendidikan yang akan ditampilkan adalah nama lembaga, nomor legalitas, nama pimpinan, alamat, nomor telepon, email
  3. data kua yang akan ditampilkan adalah nama kua, nama kepala, alamat, telepon, email
  4. begitpun untuk data lainnya, seperti penyuluh, penghulu, porsi keberangkatan haji dan umroh, guru agama, daftar nama masjid atau mushola

website

  1. nama website : kemenagkabcirebon.id
  2. menggunakan domain .id
  3. pembelian domain .id
  4. pembelian hosting
  5. selama menunggu proses aktifasi dan registerasi hosting, cpanel, oleh kementerian agama republik indonesia

Tim pengelola sistem informasi

  1. koordinator    : aziz ahlaf
  2. programmer   : moh iqbal mauludi
  3. teknisi            : deden nurdianto
  4. humas            : eky winahyu premesti dan sanjaya
semuanya menjadi admin bagi web, memilik hak akses yang sama, kecuali humas yang diberikan hak akses kontributor berita atau penulis

0 Response to "Realisasi rancangan sistem informasi direktori digital"

Posting Komentar

terimakasih telah berkomentar dengan bijak