-->
menemukan kelebihan diantara kekurangan

Kumpulan Artikel

>

Kiat memelihara laptop

Senin (30/5/22)

Deskripsi

  1. seringkali menerima keluhan terkait masalah pada laptop
  2. memberikan layanan kepada sesama rekan kerja di tempat kerja

Narasi

  1. bersifat subyektif, dari sudut pandang penulis berdasarkan pengalaman pribadi
  2. dialami beberapa pengguna lain
  3. setiap kita punya cara ini unik
  4. ini hanya gambaran umum, tidak berlaku baku
  5. sangat mungkin tidak cocok digunakan pada beberapa laptop merek tertentu

Kiat memelihara laptop

  1. untuk kondisi batre laptop yang normal (masih berfungsi) sebaiknya tidak menghubungkan arus listrik lebih dari 1 - 2 jam
  2. meskipun belum full 100% batren penuh, jika listrik terhubung lebih dari 2 jam, baiknya dicabut saja
  3. hindari menghubungkan laptop dengan arus listrik melebih 2 jam
  4. hindari mengetik sambil menyelipkan rokok dalam jari jemari, bisa berakibat debu rokok akan masuk dalam pori-pori keyboard
  5. hindari menaruh benda cari seperti kopi, teh, es teh, lainnya, berdekatan dengan laptop. seringkali tanpa tersadar tersenggol hingga masuk ke dalam keyboar
  6. hindari meninggalkan laptop dalam kondisi layar terbuka lebih dari 45 derajat (membetuk huruf L), baiknya ditutup hingga membentuk sudut 30 derajat (perkiraan aman saat ada benda jatuh langsung pada keyboard)

program

  1. sebelum lakukan shutdown, pastikan semua program telah ditutup, hal ini bisa berdampak pada kerja ram dan prosesor
  2. hindari mematikan laptop langsung menggunakan tombol power
  3. jika menggunakan mouse wireles, biarkan koneksi usb tetap terhubung, kecuali jika akan dilepas untuk digunakan pada alat lain

update sistem

  1. jika hendak lakuka updtae sistem,pastikan jaringan wifi stabil
  2. atau paket kuota dalam hotspot terpenuh, juga batre mumpuni

back to : transformasi digital

0 Response to "Kiat memelihara laptop"

Posting Komentar

terimakasih telah berkomentar dengan bijak