Kelebihan dan kekurangan Laptop Sony Vaio SVE14A35CVW
Deskripsi
Kelebihan dan kekurangan Laptop Sony Vaio SVE14A35CVW
- Laptop Sony Vaio SVE14A35CVW warna putih milik BMN
- Pengadaan tahun 2018
- Sejak 2020 tidak lagi bertuan hingga 27 Juni 2022
- Tuan sebelumnya dipakai KS, pengeloal keuangan
- Tidak ada jatah laptop untuk prakom
Laptop Sony Vaio SVE14A35CVW,
selanjutnya disebut Laptop Sony Vaio Putih, karena ada dua jenis laptop dengan
spesifikasi sama persih, dibedakan warna putih dan hitam.
Kronologi
Bermula dari Laptop Sony Vaio
Putih yang mati total sejak tahun 2020, tidak digunakan karena divonis mati
total, telah dilakukan penanganan oleh berbagai teknisi handal, namun belum
berhasil.
Senin, 27 Juni 2022, saya mencoba
peruntungan untuk menghidupkan Laptop Sony Vaio SVE14A35CVW warna putih dengan
sisa spesikasi hardware seadanya.
Kondisi laptop tidak bisa membaca
harrdis, tidak bisa dinyalakan, tidak ada RAM, tidak ada charger, udah berdebu
karena berada pada tumpukan berkas, touch pad sangat lusuh dan kotor.
Kelebihan Laptop Sony Vaio SVE14A35CVW warna putih
Mendiagnosa dari fisik Laptop
Sony Vaio SVE14A35CVW warna putih, mencari kelebihan dari bangkai laptop :
Bagian luar
- keyboard empuk
- Keyboard fast respon
- Slot usb ada 4 slot, dua di bagian kiri, dua dibagian kanan
- Slot VGA, HDMI, LAN
- Slot charger berada di bagian kiri berdekatan dengan lubang ventilasi kipas prosesor
- Slot eksternal headset dan speaker berda dibagian kanan berdekatan dengan posisi user
- Slot internat speaker berada diujung keyboard berdekatan dengan posisi layar
- Terdapat tombol assist untuk masuk ke bios
- Terdapat tombol web untuk jalur pintas membuka browser
- Tombol power pada posisi kanan atas, sejajar dengan tombol assist, tombol web, tombol vaio
- Sudut kemiringan layar LCD 45 derajat, membuat posisi nyaman di mata, dan mereduksi cahaya layar
- Suara speaker dominan pada suara trabel
- Slot penutup harrdisk terpisah dari posisi RAM dan body Laptop Sony Vaio SVE14A35CVW warna putih, terdapat dua baut utama, ini sangat memperudah para tukang oprek
- Slot penutup rma terpisah dari posisi harddisk dan body Laptop Sony Vaio SVE14A35CVW warna putih, terdapat 1 baut utama, ini sangat memperudah para tukang oprek
- Bentuk baut bagian luar sangat familiar dengan obeng, total terdapat 14 baut untuk membuka casing Laptop Sony Vaio SVE14A35CVW warna putih
Bagian dalam
- Dilakukan bedah Laptop Sony Vaio SVE14A35CVW warna putih
- Koneksi kabel flaksibel layar LCD berbentuk bulat, berada pada posisi kiri dari layar
- Koneksi kabel kamera depan layar LCD berada di posisi kanan, terpisah dengan fleksibel layar
- Besi penyangga layar berbahan kuat, tedapat 2 baut pada masing-masing posisi
- Kelenturan rotari buka-tutp dari besi penyangga sangat baik
- Slot harddisk bagian dalam terdapat 8 baut, 4 baut untuk pengutup Harddisk, 4 baut untuk pengati Harddisk dengan body Laptop Sony Vaio SVE14A35CVW warna putih
- Slot RAM Laptop Sony Vaio SVE14A35CVW warna putih terdapat 2 tempat, ini sangat menguntungkan untuk dilakukan penambahan RAM
- Bentuk baut bagian dalam sangat familiar dengan obeng
Kekurangan Laptop Sony Vaio SVE14A35CVW warna putih
- Telah mencari sisi kekurangan dari Laptop Sony Vaio SVE14A35CVW warna putih secara serius yang bersifat fatal dan berdampaka pada kinerja, hasilnya tidak ditemukan kendala fatal, hanya beberapa kekurangan kecil yang tidak berdampat pada pekerjaan, antara lain :
- Bentuk body lebih lebar dari ukuran layar 14 inc, dibanding merk Samsung produk 2012, Dell produk 2011
- Suara speaker kurang begitu keras dibandung produk lain yang seangkatan seperti Toshiba dan Samsung
- Belum suport dengan Harddisk NVME (model chip mirip RAM), ini sangat dimaklumi karena model NVME baru booming sejak 2021
Kesimpulan
Bady Laptop Sony Vaio SVE14A35CVW
warna putih sangat kompetibel untuk kinerja
Cocok bagi pemuja kecepatan,
terlebih jika menggunakan Harddisk SSD
Terpisah
Bedah body
Sejak dipegang oleh saya, bangkai
Laptop Sony Vaio SVE14A35CVW warna putih dimulai dari Senin 27 Juni 2022, telah
mengalami beberapa kali bedah body.
Untuk dilakukan diagnosa kerusakan hardware atau peluang kerusakan, mengingat Laptop Sony Vaio SVE14A35CVW warna putih tergolong produk veteran, masa layak pakai pun berada pada masa ambang expired.
0 Response to "Kelebihan dan kekurangan Laptop Sony Vaio SVE14A35CVW"
Posting Komentar
terimakasih telah berkomentar dengan bijak